
Mesin Honda Revo AT juga dilengkapi dengan teknologi sistem Fuel Injection baru generasi ketiga dengan penambahan sensor O2, dan catalytic converter yang akan membuat kerja mesin lebih optimal dan tahan lama, konsumsi bahan bakar lebih hemat dan emisi gas buang rendah dan memenuhi standar Euro 2.
Juga terdapat sistem pendingin ganda yaitu pendinginan udara untuk CVT dan pendinginan ruang mesin dengan oli sama seperti motor bebek yang lain. Tujuannya agar temperatur mesin tetap stabil dan mengurangi panas dalam mesin.
Harganya Rp15,8 juta dengan pilihan tunggal yaitu model Cast Wheel (CW) dalam tiga pilihan warna yaitu techno black, techno violet, techno red. Dengan di keluarkannya honda revo matic dengan teoknologi teknologi CV-matic akan mampu mengoptimalkan kenyamanan berkendara.
0 comments:
Post a Comment