Home » » Samsung Galaxy S III Harga Dan Spesifikasi

Samsung Galaxy S III Harga Dan Spesifikasi

Samsung Galaxy S III merupakan ponsel terbaru dari samsung yang sudah di rilis sejak hari kemarin di mana smartphone akan menggunakan kamera depan 8MP dan kamera depan 1,9MP. Galaxy S III ini juga akan menggunakan prosesor quad-core Exnynos 1,4Ghz dan layar Super AMOLED sebesar 4,8 inci (1280x720).
Selain itu, smartphone dengan ketebalan 8,6mm ini akan dibekali dengan baterai berkapasitas 2100mAH dan tersedia dalam tiga pilihan kapasitas, yaitu 16GB, 32GB, dan 64GB. Terdapat juga slot MicroSD yang mendukung hingga kapasitas 128GB.

Spesifikasi Samsung Galaxy S III :
- General: GSM 850/900/1800/1900 MHz, UMTS 850/900/1900/2100 MHz, HSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps; 4G (regional))
- Dimensions: 136.6 x 70.6 x 8.6 mm, 133 g
- Display: 4.8" 16M-color HD (720 x 1280 pixels) Super AMOLED capacitive touchscreen, Gorilla Glass
- CPU: Quad-core 32nm ARM Cortex A9 1.4 GHz processor, Exynos 4212 Quad chipset
- GPU: Mali-400MP
- RAM: 1GB
- OS: Android 4.0.4 (Ice Cream Sandwich)
- Memory: 16/32/64GB storage, microSD card slot
- Camera: 8 megapixel auto-focus camera with face detection, touch focus and image stabilization; Full HD (1080p) video recording at 30fps, LED flash, 1.9MP front facing camera, video-calls
- Connectivity: Wi-Fi a/b/g/n, Wi-Fi hotspot, Bluetooth 4.0+HS, standard microUSB port,
- GPS receiver with A-GPS, 3.5mm audio jack, FM radio, TV-out, USB-on-the-go, NFC
- Battery: 2100 mAh
- Misc: TouchWiz 4.0 UI, DivX/XviD codec support, built-in accelerometer, multi-touch input, proximity sensor, gyroscope sensor, Swype text input, RGB light.

Harga Samsung Galaxy S III
Smartphone menggunakan memori internal 32 GB, dan 64 GB berpa harga yang akan di banderol namun menurut informasi di beberapa media akan dijual dengan harga sekitar 499.95 GBP, atau sekitar Rp 7,5 juta.
Link
Nah itulah artikel porduk Samsung Galaxy S III yang sudah saya sajikan, kita tunggu saja kehadiranya di indonesia, ketimbang penasaran kita liat Ipad 3 yuk di artikel saya sebelumnya.
Share this article :

0 comments:

Post a Comment

 
Copyright © 2011. Hanya Berbagi - All Rights Reserved
Gemscool